z-logo
open-access-imgOpen Access
EVALUASI PENYELENGGARAAN PROGRAM PUSAT PENDIDIKAN DAN LATIHAN OLAHRAGA PELAJAR LONCAT INDAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN
Author(s) -
Eka Purnama Indah
Publication year - 2020
Publication title -
multilateral
Language(s) - Slovenian
Resource type - Journals
eISSN - 2549-1415
pISSN - 1412-3428
DOI - 10.20527/multilateral.v19i1.8462
Subject(s) - mathematics , context (archaeology) , geography , archaeology
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi penyelenggaraan program Pusat Pendidikan dan Latihan Olahraga Pelajar loncat indah provinsi Kalimantan Selatan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan model Context, Input, Process, Product (CIPP). Pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara, observasi dan studi dokumentasi. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa: (1) evaluasi context belum sesuai dengan pedoman penyelenggaraan program, (2) evaluasi input  belum sesuai dengan pedoman penyelenggaraan program. (3) evaluasi proses belum sesuai dengan kriteria yang ditetapkan (4) evaluasi product masih belum sesuai harapan dari penyelenggaraan program Pusat Pendidikan dan Latihan Olahraga Pelajar loncat indah Provinsi Kalimantan Selatan.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here