z-logo
open-access-imgOpen Access
PENINGKATAN SIKAP TOLERANSI MELALUI KOMBINASI MODEL DIRECT INSTRUCTION, METODE BERCERITA DENGAN CERITA RAKYAT DI TK B
Author(s) -
Samiyah Samiyah Samiyah,
Chresty A Anggraeni
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal inovasi, kreatifitas anak usia dini
Language(s) - Uzbek
Resource type - Journals
ISSN - 2808-4551
DOI - 10.20527/jikad.v1i2.4300
Subject(s) - humanities , psychology , art
Pada penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan sikap toleransi melalui kombinasi model direct instructioni, metode bercerita dengan cerita rakyat di kelompok B Tk Melati Sungai Dalam. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian PTK melalui empat tahapan yaitu menyusun rancangan tindakan, pengamatan, observasi, dan refleksi. Subjek penelitian ini terdiri dari 6 anak. Penelitian ini  menggunakan 2 siklus dengan 3 kali pertemuan setiap siklusnya. Rata hasil peningkatan sikap toleransi anak pada siklus 1 sebesar 66,66% dan pada siklus 2 sebesar 100%. Hal ini menunjukkan terjadinya peningkatan sikap toleransi anak dari siklus 1 ke siklus 2 sebesar 33,33%. Dan dapat disimpulkan bahwa dengan menggunakan kombinasi model Direct Instruction, Metode Bercerita dengan Cerita Rakyat dapat meningkatkan sikap toleransi pada anak kelompok B di TK Melati Sungai Dalam.Kata Kunci : Sikap Toleransi, Model Direct Instruction, Metode Bercerita Dengan Cerita Rakyat.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here