
Pandangan Masyarakat Desa Panempan Terhadap Pelaksanaan Akad Nikah Pada Bulan Muharram
Author(s) -
Akhmad Farid Mawardi Sufyan,
Moh. Badruddin Amin
Publication year - 2021
Publication title -
al-manhaj
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2715-0097
pISSN - 2714-5522
DOI - 10.19105/al-manhaj.v3i1.4752
Subject(s) - perspective (graphical) , sociology , islam , philosophy , phenomenon , humanities , theology , epistemology , religious studies , computer science , artificial intelligence
Seperti masyarakat pada umumnya, masyarakat desa Panempan Pamekasan memiliki pandangan tertentu terhadap pernikahan yang dilaksanakan pada bulan Muharram. Hal ini menjadi analisis dan kesimpulan baru ketika fenomena ini berbenturan dengan perspektif hukum Islam, yang dapat menghadirkan khazanah baru dalam pemikiran budaya keagamaan. (Like society in general, the people of Panempan Pamekasan village have a specific view on marriages held in the month of Muharram becomes a new analysis and conclusion when this phenomenon clashes with the perspective of Islamic law, which can present new treasures in religious, cultural thought.)