z-logo
open-access-imgOpen Access
PERANAN PENGADILAN AGAMA DALAM PEMBARUAN HUKUM ISLAM DI INDONESIA
Author(s) -
Edi Gunawan
Publication year - 2017
Publication title -
syariah
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2549-001X
pISSN - 1412-6303
DOI - 10.18592/sy.v16i1.1432
Subject(s) - political science , philosophy , humanities
Tulisan ini menyoroti mengenai konsep hukum Islam di Indonesia yang telah berkembang dengan berbagai proses sosial yang terjadi, namun tidak mengesampingkan metode-metode yang sangat memperhatikan kepentingan lokal(budaya lokal masyarakat Indonesia). Konsep pembaruan hukum Islam di Indonesia banyak dilakukan melalui hasil ijtihad para hakim dan kajian ilmiah dalam bidang al-ahwal al-Syakhsiyah dan ekonomi Islam. Faktor-faktor penyebab terjadinya pembaruan hukum, antara lain: adanya perubahan kondisi, situasi, tempat, dan waktu,untuk mengisi kekosongan hukum karena norma-norma yang terdapat dalam kitab-kitab fikih tidak mengaturnya, sedangkan kebutuhan masyarakat terhadap hukum masalah baru sangat mendesak untuk diterapkan, pengaruh globalisasi ekonomi dan IPTEK,

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here