z-logo
open-access-imgOpen Access
Pemberdayaan Masyarakat melalui Penyelenggaraan PAUD Unggulan KB Kartini Undaan Kidul Kudus di Masa Pandemi Covid-19
Author(s) -
Agus Hermawan
Publication year - 2020
Publication title -
islamic management and empowerment journal
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2686-0317
pISSN - 2685-953X
DOI - 10.18326/imej.v2i1.67-80
Subject(s) - humanities , sociology , art
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui berbagai program pemberdayaan masyarakat yang telah dilakukan PAUD Unggulan KB Kartini Undaan Kidul Kudus di masa pandemi covid-19. Jenis penelitian ini adalah Field Research dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Pemberdayaan masyarakat di masa pandemic covid-19 ini sangat diperlukan. Hal ini dikarenakan pemerintah telah memberlakukan social distancing untuk mengurangi persebaran virus corona di tengah masyarakat. Implikasinya adalah masyarakat banyak kehilangan mata pencaharian karena dilarang keluar rumah, begitu juga para pelajar diminta belajar dari rumah. PAUD Unggulan KB Kartini Undaan Kidul Kudus memiliki program pemberdayaan masyarakat khususnya orang tua wali murid dimasa pandemic covid-19 ini diantaranya sebagai berikut: (1) pemberdayaan masyarakat di bidang pendidikan (2) bidang wawasan berfikir (3) ekonomi (4) mental spiritual dan (5) bidang kesehatan.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here