z-logo
open-access-imgOpen Access
Keefektifan Media Video terhadap Minat dan Hasil Belajar Matematika Kelas III SD
Author(s) -
Diah Meyta Nur Cholida,
Goenawan Roebyanto,
Erif Ahdhianto
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal pembelajaran, bimbingan, dan pengelolaan pendidikan
Language(s) - English
Resource type - Journals
ISSN - 2797-3174
DOI - 10.17977/um065v1i72021p563-572
Subject(s) - psychology , physics , mathematics education , humanities , mathematics , art
This study aims to find out about the effectiveness of video media on the interests and results of learning mathematics. This research was only conducted in grade III A of SDN Bumiayu 2. There are two variables studied, namely students' interest and learning outcomes in mathematics subjects. This study uses a type of Pre-Experimental research using One Group Pretest-Posttest Design. A sample of 27 students was designated as experimental classes. The results of the study showed that there are differences before being treated and after being treated in the form of learning video media. This is seen by the Paired Sample T Test with a significance value of 0.000 less than 0.05. In the test of effectiveness by using the test N-Gain Score on learning interests is 0.683, while in the study results are worth 0.42. From the data, there is an effectiveness and video media to the interests and learning outcomes of grade III students at SDN Bumiayu 2 in the moderate category. Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mengenai keefektifan media video terhadap minat dan hasil belajar matematika. Penelitian ini hanya dilakukan di kelas III A SDN Bumiayu 2. Terdapat dua variabel yang diteliti yaitu minat dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika. penelitian ini menggunakan jenis penelitian Pre-Experimental dengan menggunakan One Group Pretest-Posttest Design. Jumlah sampel sebanyak 27 siswa yang ditetapkan sebagai kelas eksperimen. Pada hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan sebelum diberi perlakuan dan sesudah diberi perlakuan berupa media video pembelajaran. Hal ini dilihat dengan uji Paired Sample T Test dengan nilai signifikansi 0,000 kurang dari 0,05. Pada uji keefektifan dengan menggunakan uji N-Gain Score pada minat belajar yakni 0,683, sedangkan pada hasil belajar bernilai 0,42. Dari data tersebut maka terdapat keefektifan media video terhadap minat dan hasil belajar siswa kelas III SDN Bumiayu 2 dalam kategori sedang.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here