z-logo
open-access-imgOpen Access
PENGARUH PEMBERIAN NATRIUM ALGINAT TERHADAP PENURUNAN KADAR GLUKOSA DARAH TIKUS
Author(s) -
Thamrin Wikanta,
Khaeroni Khaeroni,
Lestari Rahayu
Publication year - 2017
Publication title -
jurnal penelitian perikanan indonesia/jurnal penelitian perikanan indonesia
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2502-6542
pISSN - 0853-5884
DOI - 10.15578/jppi.8.6.2002.21-32
Subject(s) - traditional medicine , medicine
Makalah ini melaporkan tentang pengaruh pemberian natrium alginat terhadap penurunan kadar glukosa darah tikus yang telah mengalami perusakan sel beta pankreas menggunakan aloksan. Dibuat 5 kelompok perlakuan hewan coba (tikus), masing-masing terdiri dari 5 ekor. Hewan coba dibuat mengalami kondisi hiperglikemia dengan injeksi aloksan dosis 125 mg/kg bobot badan dan kondisi hiperglikemia dicapai pada hari ke 7.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here