z-logo
open-access-imgOpen Access
KERAGAAN SPERMATOZOA UDANG WINDU (Penaeus monodon FAB.)ASAL LAUT DAN TAMBAK
Author(s) -
Samuel Lante,
Haryanti Haryanti
Publication year - 2017
Publication title -
jurnal penelitian perikanan indonesia/jurnal penelitian perikanan indonesia
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2502-6542
pISSN - 0853-5884
DOI - 10.15578/jppi.11.7.2005.13-19
Subject(s) - penaeus monodon , biology , fishery , shrimp
Pengamatan keragaan spermatozoa induk udang windu (P monodon Fab.) jantan asal laut dan tambak telah dilakukan. Riset ini bertujuan untuk mengetahui keragaan spermatopora, meliputi bobot spermatopora, jumlah, persentase hidup, dan abnormalitas spermatozoa. Sampel induk udang windu diperoleh dari tiga lokasi yaitu dari alam (perairan Sumbawa, Nusa Tenggara Barat, dan Banyuwangi, Jawa timur) dan dari tambak Pejarakan, Bali.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here