z-logo
open-access-imgOpen Access
Kontribusi Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Gerakan Hijab Syar-i Di SMAN 2 Kota Bogor
Author(s) -
Santi Santi,
Syarifah Gustiawati Mukri
Publication year - 2017
Publication title -
salam
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2654-9050
pISSN - 2356-1459
DOI - 10.15408/sjsbs.v4i3.10304
Subject(s) - psychology , pedagogy , islamic education , humanities , islam , facilitator , mathematics education , philosophy , theology , social psychology
Abstract: This study aims to determine the role of the teacher of Islamic education in building awareness of the veiled and to determine the extent to which the awareness of schoolgirls in headscarves. This research uses qualitative method with descriptive approach. The subjects in this study were teachers of Islamic religious education, deputy curriculum and students in grade 11 mathematics 2 which amounts to 5 people. Techniques in this research is using interviews, observation, documentation and triangulation. The results of this study are the Role of teachers in the learning of the teacher as mentor, teacher as an example or a role model, teacher as advisor, teacher as coach, teacher as reformer, teacher as mediator and facilitator, the teacher as the evaluator. Keywords: Role of Teachers, The consciousness of the veiledAbstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran guru pendidikan agama Islam dalam membangun kesadaran berjilbab dan untuk mengetahui sejauh mana kesadaran siswi dalam berjilbab. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif.  Subyek dalam penelitian ini adalah guru pendidikan agama Islam, wakasek kurikulum dan siswa kelas 11 mipa 2 yang berjumlah 5 orang. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu menggunakan wawancara, observasi, dokumentasi dan triangulasi. Hasil penelitian ini menjelaskan bahwa Peran guru PAI dalam pembelajaran yaitu sebagai guru pembimbing, yangdicontoh atau diteladani, guru sebagai penasehat, guru sebagai pelatih, guru sebagai pembaharu, guru sebagai mediator dan fasilitator, guru sebagai evaluator. Kata kunci: peran guru PAI, kesadaran berjilbab.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here