z-logo
open-access-imgOpen Access
Model Expertise Management System di Universitas Negeri Semarang
Author(s) -
Aji Purwinarko,
YL Sukestiyarno
Publication year - 2015
Publication title -
scientific journal of informatics/scientific journal of informatics
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2460-0040
pISSN - 2407-7658
DOI - 10.15294/sji.v1i2.4024
Subject(s) - computer science , humanities , operating system , philosophy
Pemanfaatan sistem informasi sebagai penopang organisasi tidak dapat dipungkiri lagi, dimana setiap bagian dari organisasi diharapkan mampu memberikan pelayanan yang cepat dan akurat kepada setiap end user. Salah satu bentuk layanan sistem informasi tersebut adalah Expertise Management System (EMS). EMS dikembangkan di Universitas Negeri Semarang (UNNES) memiliki kemampuan untuk menyajikan data tentang pakar-pakar yang telah dimiliki UNNES kepada end user. Desain EMS melalui tahap prototype (analisis, perancangan, desain sistem, DFD, ERD, dan desain skema database), pemrograman, pengujian dan pemeliharaan. Melalui EMS ini pula, UNNES dapat menawarkan pakar-pakarnya untuk berkolaborasi dalam penelitian maupun kegiatan lainnya, sehingga dengan sendirinya akan memperkuat posisi UNNES di dalam persaingan tingkat regional maupun global.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here