z-logo
open-access-imgOpen Access
PENTINGNYA SIKAP TOLERANSI DI MASA PANDEMI COVID-19
Author(s) -
Frila Damayanti Hasana,
Supriyono Supriyono,
Dadi Mulyadi Nugraha
Publication year - 2021
Publication title -
harmony
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2548-4648
pISSN - 2548-4621
DOI - 10.15294/harmony.v6i2.46734
Subject(s) - sociology , humanities , philosophy
This study aims to determine how tolerant society is due to a new virus that changes our lives. With this virus, people cannot carry out their social functions properly. The method used in this article is a qualitative research method. The data collection technique used was through the distribution of questionnaires.The distribution of questionnaires was given to the general public as many as 52 people. The results of this study indicate that 1) tolerance is an attitude of respect for one another even though everyone in the world has differences, be it ethnicity, race, or whatever. 2) With an attitude of tolerance that we apply in everyday life, people can have more respect for differences in their social environment and tolerance can prevent divisions in society. 3) Virus corona can make people stop carrying out their functions in social life. This can affect the tolerance and solidarity that exists in society. 4) The tolerance that existed in society during a pandemic was quite high. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana sikap toleransi masyarakat akibat adanya virus baru yang membuat kehidupan kita berubah. Dengan adanya virus ini, masyarakat tidak bisa menjalankan fungsi sosialnya dengan baik. Metode yang digunakan dalam artikel ini adalah metode penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah melalui pembagian kuisioner. Pembagian kuisioner diberikan kepada masyarakat umum sebanyak 52 orang. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa 1) toleransi adalah sikap menghargai satu sama lain walaupun setiap orang di dunia memiliki perbedaan baik itu suku, ras, atau apapun.2) dengan adanya sikap toleransi yang kita terapkan dalam kehidupan sehari-hari, masyarakat bisa lebih menghargai terhadap perbedaan yang ada di lingkungan sosialnya dan juga sikap toleransi dapat mencegah terjadinya perpecahan di masyarakat. 3) Adanya virus corona dapat membuat masyarakat berhenti menjalankan fungsinya dalam kehidupan sosial. Hal ini dapat berpengaruh kepada sikap toleransi dan solidaritas yang ada di masyarakat. 4) sikap toleransi yang ada di masyarakat pada masa pandemi cukup tinggi.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here