z-logo
open-access-imgOpen Access
Hoax Dalam Perspektif Hermeneutika Hadis Nurun Najwah
Author(s) -
Nor Istiqomah
Publication year - 2018
Publication title -
jurnal living hadis
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2548-4761
pISSN - 2528-7567
DOI - 10.14421/livinghadis.2017.1534
Subject(s) - hoax , philosophy , humanities , political science , theology , medicine , pathology , alternative medicine
Artikel ini akan mengeksplorasi bagaimana kasus penyebaran berita hoax dalam tekstualisasi hadis. Dengan menggunakan metode pemahaman hadis Nurun Najwah, artikel ini mengungkap ide dasar yang ditangkap dari hadis tentang berita hoax yang dihasilkan dengan melihat konteks historis dan korelasi teks dengan ayat-ayat al-Qur’an dan teks hadis lainnya yang tematik serta melihat dari data-data sejarah dan data-data pengetahuan lainnya. Dengan itu, akan didapat ide dasar teks yang kontekstual dan fungsional yang dihadirkan dari data-data konteks sekarang.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here