
ANALISIS STRATEGI PENYEBARAN AGAMA-AGAMA DI INDONESIA DARI PRA HINGGA ERA MODERN DENGAN PENDEKATAN TEORI PERMAINAN MATEMATIKA
Author(s) -
Abror Sodik,
Muhammad Wakhid Musthofa
Publication year - 2018
Publication title -
jurnal bimbingan konseling dan dakwah islam hisbah/hisbah : jurnal bimbingan konseling dan dakwah islam
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2581-0618
pISSN - 1412-1743
DOI - 10.14421/hisbah.2018.151-08
Subject(s) - humanities , art
Indonesia merupakan negara multikultural yang multietnik, multiras, dan multiagama. Hubungan harmonis antar dan intern umat beragama menjadi hal yang sangat penting dalam negara yang multi agama seperti halnya Indonesia ini agar tidak terjadi konflik berlatar belakang agama. Salah satu hal yang dapat memicu konflik berlatar belakang agama adalah masalah penyebaran ajaran agama. Artikel ini akan mengkaji analisis strategi penyebaran ajaran agama di Indonesia dari pra hingga era modern dengan menggunakan teori permainan matematika. Dengan pendekatan tersebut akan diperoleh strategi terbaik bagi masing-masing agama yang akan menghasilkan penambahan pemeluk agama sebanyak-banyaknya dan juga meminimalkan konflik. Hal ini akan menguatkan kerukunan hidup antarumat beragama di Indonesia.Kata Kunci: strategi penyebaran ajaran agama, teori permainan, strategi terbaik.