z-logo
open-access-imgOpen Access
PERBANDINGAN ISTILAH PERKAWINAN MASYARAKAT SEDULUR SIKEP SUKOLILO DENGAN ISTILAH PERKAWINAN MASYARAKAT JAWA STANDAR
Author(s) -
Retno Hendrastuti
Publication year - 2018
Publication title -
metalingua/metalingua : majalah ilmiah bahasa dan sastra
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2580-2143
pISSN - 1693-685X
DOI - 10.26499/metalingua.v15i1.156
Subject(s) - sociology , psychology , linguistics , philosophy
Sedulur Sikep community have a different tradition concerning the life cycle,including marriage. This descriptive qualitative paper uses an ethnolinguisticapproach which aims at identifying the similarities and the differences in theSedulur Sikep of Sukolilo, Pati, West Java, community’s marriage tradition and thatof the standard Javanese community’s. The data were taken from the Sedulur SikepSukolilo community’s marriage terms which were collected using observations andinterviews. The result showed that there were eleven marriage terms of SedulurSikep community’s which were similar to those of the standard Javanese community’sterms concerning abstract and concrete objects representing conditions of marriage;there were ten identical terms containing different meaning concerning marriagevows and family trees; there were five different words containing the same meaningconcerning rituals and stages of marriage. In general, the Sedulur Sikep’s marriagetradition was very simple and different as a reflection of a different way of life.AbstrakSedulur Sikep memiliki tradisi yang berbeda berkaitan dengan daur kehidupan,termasuk perkawinan. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatifdengan pendekatan etnolinguistik yang bertujuan mengidentifikasi persamaan danperbedaan istilah dalam tradisi perkawinan masyarakat Sedulur Sikep Sukolilo, Pati,Jawa Tengah dengan istilah standar perkawinan masyarakat Jawa Tengah. Datapenelitian ini berupa istilah-istilah perkawinan masyarakat Sedulur Sikep Sukolilo,Pati, Jawa Tengah. Adapun pengumpulan data dilakukan dengan observasi sertawawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada sebelas istilah perkawinanmasyarakat Sedulur Sikep yang sama dengan perkawinan masyarakat Jawastandar yang terkait dengan benda abstrak dan konkret yang mewakili kondisi danpersyaratan perkawinan; ada sepuluh istilah yang sama dengan makna yang berbedaterkait dengan istilah ikrar perkawinan dan silsilah keluarga; serta ada lima istilahyang berbeda dengan makna yang sama atau hampir sama terkait dengan ritual sertatahapan perkawinan. Secara umum tradisi perkawinan masyarakat Sedulur Sikepsangat sederhana dan berbeda sebagai refleksi sikap hidup yang berbeda.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here